RS Banyumanik Semarang || Jl. Bina Remaja No.61, Srondol Wetan, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia || 085200444664 || KESEMBUHAN ANDA HARAPAN KAMI

PROFIL

Hari Kesehatan Wanita Sedunia

Hari Kesehatan Wanita Sedunia

Hari Kesehatan Wanita Sedunia diperingati setiap tanggal 28 Mei untuk mendukung dan memperjuangkan hak kesehatan seksual dan reproduksi perempuan di seluruh dunia.

Baca Selengkapnya
Make Inhaled Treatments Accessible

Make Inhaled Treatments Accessible for ALL

Asma adalah penyakit peradangan kronis pada saluran napas yang disebabkan oleh hipereaktivitas bronkus yang dapat menyebabkan penyempitan saluran napas.

Baca Selengkapnya
Lupus Penyakit Autoimun

Lupus Penyakit Autoimun yang Kompleks

Lupus adalah penyakit autoimun kronis yang dapat merusak bagian tubuh mana pun (kulit, sendi, dan/atau organ dalam tubuh).

Baca Selengkapnya
Memutus Rantai Narkoba

MEMUTUS RANTAI NARKOBA

Narkoba adalah zat-zat alami maupun kimiawi yang dapat mengubah pikiran, suasana hati atau perasaan dan perilaku seseorang.

Baca Selengkapnya
Dukungan Menyusui

Investasi Terpenting untuk Generasi Emas: Dukungan Menyusui

Pekan Menyusui Sedunia dengan tema "Investasi Menyusui: Membangun Sistem Dukungan yang Berkelanjutan" untuk kesehatan ibu dan anak.

Baca Selengkapnya
Lupus Penyakit Autoimun

"Bukan Batuk Biasa! Waspada Gejala 'Jebakan' PPOK yang Sering Diabaikan"

Batuk adalah respons alami tubuh untuk membersihkan saluran pernapasan. Namun, bagaimana jika batuk tersebut tidak kunjung reda selama berminggu-minggu, bahkan berbulan-bulan? Banyak orang menganggap enteng batuk kronis, mengira itu hanya efek samping dari merokok atau sisa flu biasa. Padahal, bisa jadi itu adalah "jebakan"gejala dari Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK).

Baca Selengkapnya
Lupus Penyakit Autoimun

"Hari Disabilitas Internasional 2025 : Mendorong Akses Universal dan Partisipasi Penuh"

Hari Disabilitas Internasional (HDI) diperingati setiap tanggal 3 Desember, sebuah tanggal penting yang ditetapkan oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk memobilisasi dukungan bagi martabat, hak, dan kesejahteraan penyandang disabilitas. Pada tahun 2025, fokus global kembali tertuju pada penghapusan hambatan dan penciptaan lingkungan yang benar-benar inklusif.

Baca Selengkapnya